Mas, ellyx saya memiliki kasus seperti ini.
Didalam sebuah notepad yang isinya seperti ini:

1
3
5
46
7
4
76
8
3

setiap nilai dipisahkan melalui newline(baris baru),, nah bagaimana untuk menampilkan data nilai terakhir (yang dalam hal ini adalah angka 3) dari notepad yang saya miliki? tolong dibantu yaa..
Silahkan login untuk menjawab!
0
Loading...
Ellyx Christian · Jun 4, 2012 · 0 Suka · 0 Tidak Suka
<?php
$contents = file('notepad.txt');
echo end($contents);
0
Loading...
Joko Budi Pratomo · Jun 4, 2012 · 0 Suka · 0 Tidak Suka
ok berhasil,, lalu bagaimana membuat data yang mencul pada urutan terakhir tersebut dapat tersipan didalam sebuah variabel?
misal pada contoh diatas, data berupa angka 3,sehingga pada contoh ini variabel nya, mis: $dataterakhir = 3

tolong dibantu yaa:):)
0
Loading...
Ellyx Christian · Jun 4, 2012 · 0 Suka · 0 Tidak Suka
$contents = file('notepad.txt');
$dataterakhir = end($contents);